Investasi Orangtua? (I)

Menghormati orangtua tidak boleh melanggar batasan Tuhan. Menghormati orangtua sebagai bagian dari perintah Tuhan bukan menjadi alasan orangtua untuk menggunakan anak sebagai sumber investasi di masa tua dan menjadi pemilik anak tersebut.

Komersialisasi Anak

Kesuksesan dan kebahagiaan anak harus diusahakan sejak kecil sehingga sedini mungkin anak didorong untuk berkompetisi dalam bidang mereka untuk mendapatkan uang dan penghargaan. Pemahaman ini berlainan dengan maksud Tuhan menciptakan anak tersebut. Anak bahagia dan sukses di masa depan hanya karena anak menghidupi panggilan khusus Tuhan dan mengasihi Tuhan dengan segenap hati.

Iman Anak: Tanggungjawab Siapakah?

Fenomena orangtua yang menanamkan iman Kristen anak HANYA pada kegiatan Sekolah Minggu atau gereja dan sekolah Kristen, menunjukkan bahwa orangtua sedang tidak bertanggungjawab akan perannya sebagai wakil Tuhan bagi anak mereka. Jelas tertulis di Ulangan 6:7 “Haruslah engkau mengajarkannya berulang-ulang kepada anakmu.”

Pengampunan dalam Pernikahan (III)

“A happy marriage is the union of the two forgivers” artinya pernikahan yang bahagia merupakan kesatuan dari dua orang yang saling mengampuni. Kesalahpahaman atau masalah sepele akan sangat mungkin membuat pasangan terluka secara emosi atau batin, menambahkan amarah bahkan hingga menjadi korban KDRT. Sehingga pengampunan memiliki peranan penting dan vital bagi hubungan suami-istri di dalam pernikahan Kristen. Ada yang mengatakan: mengampuni ialah melupakan. Namun hal yang melukai kita ialah hal yang telah terjadi dan merupakan masa lalu kita, sehingga itu akan terus ada dalam ingatan kita selama kita masih hidup. Apakah ini yang dimaksud mengampuni? Lalu bagaimana dengan pendapat yang mengatakan: ketika kita mengampuni berarti kita harus berekonsiliasi dan ‘menutup mata’ pada batin kita yang telah terluka dan perilaku pasangan yang tidak mau berubah? Jadi apa yang dimaksud Alkitab tentang mengampuni?

Pengampunan dalam Pernikahan (II)

“A happy marriage is the union of the two forgivers” artinya pernikahan yang bahagia merupakan kesatuan dari dua orang yang saling mengampuni. Kesalahpahaman atau masalah sepele akan sangat mungkin membuat pasangan terluka secara emosi atau batin, menambahkan amarah bahkan hingga menjadi korban KDRT. Sehingga pengampunan memiliki peranan penting dan vital bagi hubungan suami-istri di dalam pernikahan Kristen. Ada yang mengatakan: mengampuni ialah melupakan. Namun hal yang melukai kita ialah hal yang telah terjadi dan merupakan masa lalu kita, sehingga itu akan terus ada dalam ingatan kita selama kita masih hidup. Apakah ini yang dimaksud mengampuni? Lalu bagaimana dengan pendapat yang mengatakan: ketika kita mengampuni berarti kita harus berekonsiliasi dan ‘menutup mata’ pada batin kita yang telah terluka dan perilaku pasangan yang tidak mau berubah? Jadi apa yang dimaksud Alkitab tentang mengampuni?

Pengampunan Dalam Pernikahan ( I )

“A happy marriage is the union of the two forgivers” artinya pernikahan yang bahagia merupakan kesatuan dari dua orang yang saling mengampuni. Kesalahpahaman atau masalah sepele akan sangat mungkin membuat pasangan terluka secara emosi atau batin, menambahkan amarah bahkan hingga menjadi korban KDRT. Sehingga pengampunan memiliki peranan penting dan vital bagi hubungan suami-istri di dalam pernikahan Kristen. Ada yang mengatakan: mengampuni ialah melupakan. Namun hal yang melukai kita ialah hal yang telah terjadi dan merupakan masa lalu kita, sehingga itu akan terus ada dalam ingatan kita selama kita masih hidup. Apakah ini yang dimaksud mengampuni? Lalu bagaimana dengan pendapat yang mengatakan: ketika kita mengampuni berarti kita harus berekonsiliasi dan ‘menutup mata’ pada batin kita yang telah terluka dan perilaku pasangan yang tidak mau berubah? Jadi apa yang dimaksud Alkitab tentang mengampuni?

Relasi Orangtua dan Anak di Hari Tua

Bulan: 
Oktober
Tahun: 
2019


Relasi orangtua - anak dibangun di awal kehidupan anak. Di dalam pengalaman 12 tahun pertama, inilah dasar relasi terbentuk dan menentukan corak relasi selanjutnya, termasuk di hari tua. Berikut ini adalah beberapa prinsip yang mesti kita pahami guna menciptakan relasi orangtua - anak yang indah di hari tua.

Welcome November 2019

Kita sudah memasuki bulan yang kesebelas dari tahun 2019. Bersyukur ada tambahan beberapa judul rekaman terbaru yang dalam bulan Oktober 2019 dan bersyukur juga atas kesediaan Pdt. Dr. Vivian A. Soesilo menjadi narasumber untuk kedua kalinya dalam tahun ini.


Ketika Anak Terlibat Masalah

Bulan: 
September
Tahun: 
2019


Salah satu hal yang menakutkan adalah mendengar berita bahwa anak kita terlibat masalah. Ada anak yang terlibat narkoba, masalah pencurian, masalah seks bebas hingga kehamilan. Sewaktu mendengar berita ini, pasti kita merasa bahwa dunia telah runtuh. Setidaknya ada beberapa reaksi umum yang dialami oleh orangtua yang berada dalam situasi seperti ini:

WELCOME Oktober 2019

Tiga bulan lagi tahun 2019 akan berakhir. Hari-hari ini khususnya di ibukota Jakarta dan beberapa tempat lainnya terjadi demo yang cukup menakutkan namun kita percaya bahwa Tuhan kita yang hidup bukan tidak mengetahuinya. Tepat pada tanggal 1 Oktober, kita memeringati Hari Kesaktian Pancasila, kalau kemarin bendera merah putih dipasang setengah tiang (mengingatkan kita akan peristiwa G-30-S……54 tahun yang lalu), hari ini bendera dipasang 1 tiang penuh.


Halaman

Berlangganan Front page feed