Nikah Tetapi Terpisah

Jalan hidup tidak selalu lancar dan lurus. Kadang kita harus siap menghadapi tantangan yang membuat hidup beralih arah. Untuk mengatasi tantangan hidup, kadang suami-istri terpaksa hidup terpisah bukan saja berbulan-bulan tetapi juga bertahun-tahun. Berikut akan dipaparkan beberapa pengamatan dan masukan bagi mereka yang terpaksa harus hidup nikah tetapi terpisah.

Kerukunan Dalam Keluarga

Tujuan hidup adalah untuk memuliakan Tuhan. Jika demikian, maka semua — termasuk pernikahan — adalah untuk memuliakan Tuhan. Untuk memuliakan Tuhan, pernikahan harus bersatu dan rukun. Berikut akan dipaparkan beberapa langkah untuk memelihara kerukunan, yaitu bersedia menanggung kelemahan pasangan, saling membangun, dan menerima satu sama lain.

Pernikahan Memurnikan Kasih

Di dalam rencana Tuhan yang baik dan sempurna, Ia mendesain pernikahan sebagai ajang untuk memurnikan kasih. Walaupun kita mengawali pernikahan dengan kasih eros — kepuasan pribadi — pada akhirnya kita mesti menjalankan roda pernikahan dengan kasih agape — penerimaan penuh. Berikut akan dipaparkan proses bagaimanakah Tuhan memurnikan kasih lewat pernikahan.

Kemuliaan Ibu Rumah Tangga

Bulan: 
Maret
Tahun: 
2016

Pada masa lampau hampir dapat dipastikan seorang wanita akan menghabiskan sisa hidupnya sebagai ibu rumah tangga. Pada masa sekarang hanya sebagian yang akan berperan sebagai ibu rumah tangga purnawaktu. Sebagian lainnya akan memikul peran ganda — sebagai ibu rumah tangga dan pekerja di luar rumah. Selain dari tuntutan ekonomi, pada umumnya perubahan ini disebabkan oleh makin terbukanya pendidikan dan lapangan pekerjaan bagi perempuan.

WELCOME April 2016

WELCOME TO TELAGA

Delapan belas tahun sudah Telaga mengudara di berbagai radio, a.l. 46 radio di tanah air dan 1 radio di Hongkong. Patut kita syukuri juga karena lebih dari 960 judul rekaman bisa didengarkan melalui situs Telaga.

Judul-judul terbaru yang pertengahan bulan ini bisa dinikmati di situs Telaga adalah :

Pola Melayani Tuhan yang Alkitabiah

Banyak gereja mungkin kekurangan jemaat yang mau melayani di gereja sebagai guru Sekolah Minggu, pemimpin liturgi, pianis, singer, kolektan, penyambut tamu dan anggota paduan suara juga bentuk pelayanan lainnya, lalu mempermudah prasyarat untuk mereka yang baru lahir baru dan dibaptis, supaya tidak terjadi kekosongan sehingga menyebabkan para hamba Tuhan harus tugas rangkap di lebih dari 1-3 bentuk pelayanan. Sebelum jemaat melayani jauh lebih baik mengikuti kebaktian rutin dahulu seperti paparan John R.W. Stott berikut ini :

Kasus-Kasus Khusus dalam Berpacaran

Bulan: 
Februari
Tahun: 
2016
Semua orangtua dan semua pasangan pastilah berharap bahwa masa berpacaran akan berlangsung secara mulus sampai pada bangku pelaminan. Namun, pada kenyataan tidaklah selalu demikian. Kadang ada saja masalah yang timbul yang memerlukan perhatian dan tindakan khusus. Berikut akan dipaparkan beberapa kasus yang membutuhkan perhatian khusus.

Memilih Pekerjaan

Bulan: 
Januari
Tahun: 
2016
Prinsip dalam memilih pekerjaan yaitu:
a. Sedapat mungkin pilihlah pekerjaan pertama kita yang paling mendekati jurusan studi, asal jurusan itu memang tepat dengan kemampuan kita. Kalau sesuai dengan minat kita dan kemampuan kita, setelah lulus jangan menyeberang terlalu jauh, carilah pekerjaan yang mendekati bidang studi kita. Alasannya adalah kita telah siap pakai, kita sedikit-sedikitnya sudah 4 tahun lebih dipersiapkan untuk bisa menguasai bidang itu.

WELCOME Februari 2016

Menginjak bulan yang kedua dari tahun 2016, bersyukur ada 7 judul rekaman terbaru yang bisa dinikmati, yaitu :

Dampak Kekudusan pada Pernikahan

Bulan: 
Desember
Tahun: 
2015
Pernikahan didirikan di atas tiga tonggak: percaya, respek, dan kasih. Ketiganya terpisah sekaligus terkait sehingga kehilangan salah satu di antaranya akan menimbulkan goncangan pada relasi. Kekudusan bertalian erat dengan percaya, respek, dan cinta.

Halaman

Berlangganan Front page feed