Mendampingi Anak dalam Masa Berpacaran

Salah satu persoalan anak di saat besar berkaitan dengan hal berpacaran. Ada anak yang sudah akil balik namun tak kunjung berpacaran, ada yang berpacaran tapi tak sesuai harapan kita, ada yang pacarnya begitu berbeda dari dia, atau ada yang terlibat dalam relasi tidak sehat bahkan salah mengambil keputusan dalam berpacaran. Bagaimana orangtua bisa mendampingi anaknya dalam masalah ini?

Menyiapkan Anak Berpacaran

Sebagai orangtua, kita mempunyai tugas menyiapkan anak untuk memilih pasangan hidup yang tepat baginya dan berkenan di mata Tuhan. Tugas ini tidak mudah. Oleh sebab itu perbincangan kali ini akan memberikan masukan bagi orangtua dalam menyiapkan anaknya berpacaran – dan kelak – menikah

Pulih dari LGBT (3)

Sebelumnya kita sudah bicara tentang LGBT dan apa yang menyebabkannya. Sekarang kita mau melihat proses pemulihan LGBT. Untuk memulihkan LGBT memerlukan pendekatan secara psiko sosio spiritual, yakni melalui proses konseling dan masuk dalam komunitas yang baru.

Penyebab LGBT (2)

Seseorang dapat terikat isu LGBT karena berbagai hal. Kekurangan cinta yang utuh dari kedua orangtua pada masa nol – 12 tahun sangat besar pengaruhnya pada pengembangan identitas seksual anak. Ditambah dengan pelecehan seksual pada anak dan pengaruh buruk lingkungan, ketiga hal ini dapat menyebabkan seseorang terikat LGBT di masa dewasanya

Mengenal LGBT (1)

Isu LGBT kian ramai diperbincangkan seolah ini ancaman yang dulu tidak ada dan sekarang ada. Padahal isu LGBT telah ada sejak zaman Sodom dan Gomora. Isu ketertarikan sejenis maupun perilaku homoseksual hanyalah salah satu dosa seksual, bukan satu-satunya dan juga bukan yang terbesar, juga bukan yang terberat. Mari kita mengenali LGBT, memandangnya secara proporsional, dan mengusahakan pemulihannya.

Hidup Bersahabat dengan HIV AIDS

Terjangkit virus HIV memang bukan sebuah akhir namun bisa jadi perjalanan yang sangat berat bagi ODHA (Orang dengan HIV AIDS). ODHA sangat membutuhkan perhatian serta semangat dari orang-orang terdekatnya, antara lain keluarganya. Disini akan dibahas apa saja yang bisa kita lakukan sebagai OHIDA (orang yang tinggal bersama ODHA).

Memahami HIV AIDS

AIDS (Acquired Immunodeficiency Syndrome) adalah sekumpulan gejala dan infeksi atau sindrom yang timbul karena rusaknya sistem kekebalan tubuh manusia akibat infeksi virus HIV (Human Immunodeficiency Virus). AIDS telah menjadi salah satu wabah paling mematikan dalam sejarah. Disini dibahas gejala terjangkit HIV, cara-cara penularannya, cara agar tidak tertular, dan langkah-langkah pengobatan bagi ODHA (Orang dengan HIV AIDS).

Panggilan Tuhan

Bulan: 
Oktober
Tahun: 
2016

Berita Telaga Edisi No. 143 /Tahun XIII/Oktober 2016


Diterbitkan oleh Lembaga Bina Keluarga Kristen (LBKK) Sekretariat: Jl.Cimanuk 56 Malang 65122 Telp.: 0341-408579, Fax.:0341-493645 Email: telagatelaga.org Website: http://www.telaga.org Pelaksana: Melany N.T., Rr. Fradiani Eka Y. Bank Account: BCA Cab. Malang No. 011.1658225 a.n. Melany E. Simon

Kesalahan dalam Membangun Relasi

Bulan: 
September
Tahun: 
2016

Sesungguhnya relasi pernikahan berawal bukan pada waktu bel gereja berdentang. Relasi pernikahan bermula di titik kita memulai relasi dengan pasangan. Sebenarnya yang terjadi setelah pernikahan merupakan kepanjangan atau lanjutan dari apa yang terjadi sebelum pernikahan. Berdasarkan pemahaman ini, marilah kita melihat hal-hal apa sajakah yang perlu terjadi atau jangan sampai terjadi pada masa berpacaran supaya relasi pra-nikah ini dapat menjadi fondasi yang kokoh dan sehat bagi pernikahan itu sendiri.

WELCOME Oktober 2016

Tahun 2016 tinggal tiga bulan lagi akan kita akhiri. Bersyukur selama bulan September 2016 telah berhasil dilakukan rekaman sebanyak 8x dan judul-judul rekaman terbaru yang dalam bulan ini dapat dinikmati melalui situs Telaga adalah

Halaman

Berlangganan Front page feed