Skip to main content

Masalah Hidup

Penderitaan Manusia 1

Orang yang menderita adalah orang yang mengalami peristiwa yang menyakitkan dan tidak diduganya. Ciri dan karakteristik penderitaan itu datang pada saat kita tidak siap. Dalam materi ini disajikan delapan jenis penderitaan yang sesuai dengan firman Allah.

Tatkala Badai Menerpa

Kehidupan kita ini diumpamakan seperti naik perahu atau kapal, kita akan berlayar dan dalam pelayaran itu kita harus siap menghadapi segala macam kemungkinan. Mungkin kita bisa mendarat di daratan yang tenang, tapi adakalanya kita harus melewati badai.

Sulitnya Mengampuni Diri Sendiri

Ada pernyataan bahwa mengampuni diri sendiri itu lebih susah dari pada mengampuni orang lain, tetapi ternyata itu tergantung dari orangnya. Ada orang yang mudah mengampuni orang lain, tetapi susah mengampuni dirinya sendiri. Ada juga orang yang bisa mengampuni diri sendiri tetapi susah mengampuni orang lain. Dan ada juga orang sulit mengampuni diri sendiri dan juga orang lain. Yang membedakan semuanya adalah cara pandang masing-masing orang.