Abstrak
Buku ini menceritakan delapan langkah untuk membina keintiman yang didasarkan pada Kidung Agung - delapan gambaran cinta sejati yang dapat membantu Anda mendapatkan keeratan dan komitmen yang selalu Anda inginkan. Dalam buku ini Anda akan:
- Menemukan alat yang ampuh untuk meningkatkan gairah dalam perkawinan Anda.
- Mempelajari gaya kepemimpinan yang menggunakan kekuatan satu sama lain.
- Melatih komunikasi yang mampu mengubah kehidupan dan yang dapat menambahkan rasa aman dan percaya dalam hubungan Anda.
Penerbit
Penulis
John Trent. 2000.
Jenis Bahan