Orangtua Anak
Bagaimana Membentuk A Girl A Women 1
Seorang perempuan sangat perlu dipersiapkan untuk menjadi seorang wanita yang dewasa, dan dalam hal ini ibu sangat berperan, sang ayah pun sangat diperlukan di dalam ikut membentuk anak perempuannya karena ayah sudah terlebih dahulu mengenal wanita-wanita yang sudah dewasa. Sehingga dia dapat memberitahu bagaimana seorang pria berpikir, seorang pria mengungkapkan diri, perasaan dan sebagainya.
Membangun Keakraban dengan Anak
Keakraban adalah hal yang diperlukan ada dalam hubungan antara orang tua dan anak. Namun seringkali orang tua bertanya-tanya bagaimana menciptakan keakraban itu sendiri, nah materi ini akan memberikan jawaban atas pertanyaan tersebut.
Dikasari Susah Dihalusi Susah
Kita tahu bahwa masa remaja adalah masa yang penuh pergolakan. Pada saat inilah orangtua acap harus berhadapan dengan sisi anaknya yang berbeda dan tak diharapkan. Salah satu sumber frustrasi orangtua adalah, tampaknya apa pun yang dilakukan tidak membawa hasil. Dimarahi, anak tetap berbuat hal yang dilarang; dilembuti anak tidak sadar-sadar. Apakah yang dapat orangtua lakukan bila menghadapi anak remaja yang seperti ini?
Perhatian Orangtua terhadap Anak
Topik ini menceritakan bagaimana orangtua yang bekerja baik suami maupun istri. Namun tetap dapat memberi perhatian yang sepantasnya diterima oleh anak.
Mengajar Anak Berdoa
Berdoa adalah perlu kita ajarkan kepada anak sejak anak masih bayi, pada saat dia masih belum mengerti apa-apa. Dengan doa, anak akan selalu merasa bahwa dia harus hidup di hadapan Tuhan dan dia tidak bisa lari dari hadirat Tuhan.
Mengajar Anak Mengatakan Tidak
Ada banyak hal yang perlu ditolak dan yang perlu anak ketahui, salah satu misalnya eksperimen seks di luar nikah, pornografi, judi, minum-minuman keras, menggunakan narkoba dan sebagainya. Ini hal-hal yang sangat berbahaya yang menjadi masalah besar bagi anak-anak generasi sekarang ini dan itu perlu diajarkan sejak dini.
Pengaruh Ejekan atau Olokan Terhadap Perkembangan Anak
Pada dasarnya ejekan teman berdampak lumayan terhadap perkembangan jiwa si anak. Dan hal ini cenderung membuat anak memiliki perasaan minder.
Hadiah Buat Anak
Hadiah perlu diberikan kepada anak namun kita orangtua juga harus pandai-pandai melihat dengan tepat kapan hadiah itu diberikan dan dalam bentuk yang bagaimana.
Mengendalikan Diri Sejak Dini
Banyak pendapat, bahwa dengan sendirinya anak akan bisa mengendalikan diri ketika usianya sudah dewasa. Orangtua mempunyai peran untuk melatih anak agar mereka terampil mengendalikan dirinya.